Hal yang membuat adanya tindakan seseorang yang merasa memiliki status sosial yang tinggi ketika menjadikan makanan cepat saji sebagai gaya hidup dan sangat menggemari makanan tersebut adalah (B) westernisasi.
Pembahasan
Pilihan (B) benar karena westernisasi adalah perilaku hidup seseorang yang dilakukan dengan meniru gaya hidup dari budaya Barat. Makanan cepat saji sendiri adalah salah satu budaya Barat yang masuk ke Indonesia karena pengaruh dari globalisasi. Maka dari itu, dengan adanya westernisasi ini kita merasa bahwa ketika kita mengikuti pola hidup yang ada pada budaya Barat kita menjadi orang yang lebih tinggi atau lebih superior ketimbang orang lain yang tidak mengikuti pola hidup dengan budaya Barat. Sebenarnya, tidak semua budaya Barat ini memiliki dampak yang negatif bagi kehidupan masyarakat. Salah satu contoh dari budaya Barat yang harus kita tiru adalah pola pikir yang rasional dan kritis.
Berikut adalah beberapa budaya Barat yang negatif dan tidak boleh ditiru:
- Budaya berjudi dan mabuk-mabukan.
- Budaya pergi ke klab malam.
- Budaya menggunakan baju yang terbuka di tempat yang tidak pantas.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang nilai budaya Barat yang membuat gegar budaya
https://brainly.co.id/tugas/38896177
#BelajarBersamaBrainly
[answer.2.content]